Tuhan Memeringatkan Umat Manusia

0
261

Oleh : Ap

Mazmur 19:1, 7, 11 (TB) Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. (19-2) Langit menceritakan kemuliaan Allah, dan cakrawala memberitakan pekerjaan tangan-Nya;
(19-8) Taurat TUHAN itu sempurna, menyegarkan jiwa; peraturan TUHAN itu teguh, memberikan hikmat kepada orang yang tak berpengalaman.
(19-12) Lagipula hamba-Mu diperingatkan oleh semuanya itu, dan orang yang berpegang padanya mendapat upah yang besar.

Ada dua cara Tuhan memeringatkan umat manusia :

  1. Melalui ciptaan Nya
    Manusia bisa menyadari dirinya sangat terbatas ketika melihat ciptaan Tuhan.
    Manusia juga seharusnya bertambah bijak ketika melihat bagaimana Tuhan membuat dan mengatur ciptaanNya.
    Kerakusan dan ekploitasi berlebihan mengganggu dan merusak alam ciptaan berdampak langsung dan tidak langsung kepada keseimbangan ekosistem dan akibat buruk pada kehidupan manusia.
    Manusia bisa belajar dari alam tetapi Tuhan bukan berada dalam alam dan alam bukan Tuhan.
  2. Melalui hukum-hukumNya atau FirmanNya.
    Firman Tuhan menjelaskan siapa diriNya dan manusia bisa mengerti mengapa Tuhan menciptakan dirinya.
    Hukum-hukum Tuhan diberikan supaya manusia bisa hidup damai sejahtera dan berjalan selaras dengan penciptanya
    Manusia diberi kasih karunia terbesar ketika Firman itu sudah menjadi manusia.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here